James Ivings dan Danielle Johnson membuat aplikasi Leave Me Alone, yaitu aplikasi untuk berhenti langganan (unsubscribing) dari buletin (newsletter).
Aplikasi apa? Jadi aplikasi ini Anda hubungkan ke surel Anda (Gmail, Yahoo!, dll), terus dia akan memindai surel Anda (dilakukan di tempat, jadi data Anda tetap terlindungi privasinya) untuk mencari tahu surel mana yang buletin, surel mana yang tidak. Lalu surel yang ada hubungan dengan buletin akan dikumpulkan, sehingga Anda tinggal mengklik tombol untuk berhenti berlangganan dengan mudah.
Kreatif sekali. Saya juga tidak terpikir bikin aplikasi seperti ini.
Berikut twit tentang keadaan finansial proyek Leave Me Alone: